oleh

Bowl Cut, Model Rambut Pria 2021

Jakarta, korankompas.com – Apa saja sih model rambut pria yang kiranya akan menjadi tren di tahun 2021?

Coba intip, model rambut pria yang anti mainstream dan kemungkinan akan tren di tahun 2021
Model rambut pria ini dulu paling sering digunakan oleh anak laki-laki yang kerap terganggu akan kehadiran poni.

Namun kini berkat Park Seo Joon di drama Korea Itaewon Class, model rambut ini jadi populer dan menginspirasi banyak pria untuk mencobanya juga.

Puaskan pasanganmu
Puaskan pasanganmu, minum ini !

Model rambut bowl cut dinamai demikian karena berpotongan menyerupai mangkok di bagian poni. Sementara bagian samping kanan dan kirinya terlihat lebih tipis.

Di tahun 2021 ini pun model rambut pria bowl cut masih diprediksi akan tetap menjadi tren.
Apalagi karena pandemi dan Dads tak bisa sering-sering ke salon, maka potongan rambut ini bisa menjadi pilihan tepat karena membutuhkan waktu lama untuk perlu dirapikan. (uha)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed